Susunan Pengurus Pusat Masyarakat Ahli Penginderaan Jauh Indonesia (MAPIN)
Periode 2019-2022
Pelindung:
- Kepala Badan Informasi Geospasial (BIG)
- Kepala Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN)
- Deputi Teknologi Pengembangan Sumberdaya Alam – Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (TPSA BPPT)
Dewan Penasihat:
- Ketua Dewan Penasihat: Prof. Indroyono Susilo
- Anggota Dewan Penasihat:
- Prof. Dewayany Soetrisno
- Prof. Projo Danoedoro
- Prof. Bangun Muljo Soekojo
- Prof. Josaphat Tetuko Sri Sumantyo
- Dr. Bambang Edhi Laksono
- Dr. Orbita Roswintiarti
- Dr. Dewi Kania Sari
Ketua Umum, Sekretaris Jenderal, dan Bendahara
Ketua Umum: Dr. Agustan
Sekretaris Jenderal: Dr. Soni Darmawan
Bendahara: Rika Hernawati, M.T.
Bidang Iptek
Koordinator Bidang Iptek : Dr. Rahmat Arif
- Bidang Pengembangan Teknologi :
- Dr. Firman Hadi
- Dr. M. Muchlis
- Ir. Tri Cahyana Tristiaji
- Fiolenta Marpaung, Ph.D.
- Wahyudi Hasbi, S.Si., M.Kom.
- Bidang Publikasi Ilmiah :
- Lalu Muhammad Z, M.Sc., Ph.D.
- Dr. Anjar Dimara Sakti
Organisasi dan Sumber Daya Manusia
Koordinator Organisasi & SDM : Dr. Yosef Prihanto., M.Si.
- Bidang Peningkatan Kapasitas SDM :
- Armaiki Yusmur, M.Si.
- M. Kamal, Ph.D.
- Bidang Basisdata & Keanggotaan :
- Dr. Ir. Janthy T. Hidayat, M.Si.
- Robby Arifandri, ST
- Bidang Hubungan Masyarakat :
- Dr. Ilham Alimuddin
- Dr. Syamsul B. Agus
- Bidang Hukum dan Advokasi:
- Rubby Sidik Agustino, S.H., M.H.
Diseminasi Informasi
Koordinator Diseminasi Informasi : Dr. Lili Soemantri
- Bidang Kerjasama :
- Dr. M. Saleh Nugrahadi
- Dr. Anggoro Widiawan
- Yudi Setiawan, Ph.D.
- Ady Ruchiatan
- Nugraha Indra Kusumah
- Bidang Humas dan Media sosial :
- Laju Gandharum, MSc
- Zilda Dona Okta Permata, SPWK